English Area (Camp) adalah lingkungan asrama khusus di Kampung Inggris Pare yang menerapkan aturan wajib berbahasa Inggris 24 jam. Berbeda dengan kost biasa, English Area menerapkan metode Total Immersion di mana peserta “dipaksa” berhenti menerjemahkan dan mulai berpikir dalam bahasa Inggris (Thinking in English). Metode ini terbukti mempercepat kelancaran berbicara (Speaking Fluency) hingga 3x lipat […]
